Berita  

Hari Pertama Kerja Usai Libur Lebaran, Kalapas Dan Kplp Pancur Batu Melakukan Pengecekan Banguan Di Branggang Pos Menara

Hari Pertama Kerja Usai Libur Lebaran, Kalapas Dan Kplp Pancur Batu Melakukan Pengecekan Banguan Di Branggang Pos Menara

Pacunews.com, Pancu Batu, – Pasca libur Idulfitri 1446 H, Aparatur Sipil Negara (ASN) akan kembali bekerja pada Selasa, 8 April 2025. Demi terjaganya keamanan di lingkungan lapas, Kalapas Pancur Batu bersama Ka KPLP dan staff melakukan pengecekan bangunan di area branggan pos menara , Selasa (08/04/2025).

Pengecekan dilakukan dengan berkeliling seluruh area Lapas Pancur Batu melalui dari beranggang sampai dengan lingkungan depan kantor. Pengecekan secara menyeluruh dilakukan di setiap sudut lapas melalui dari kebersihan dan menghindari ada benda-benda larangan masuk di lingkungan Lapas Pancur Batu.

Kepala Lapas Kelas IIA Batu, Tribowo, mengatakan bahwa pengecekan rutin ini merupakan langkah penting untuk menjamin keamanan dan ketertiban di dalam Lapas. “Kontrol keamanan ini merupakan salah satu bentuk deteksi dini dalam menjamin keamanan dan ketertiban, serta mengevaluasi kekurangan yang ada,” ujar Tribowo.

READ  Lemari Gantung Gratis, Kurangi Tumpukan Pakaian di Kamar Hunian Warga Binaan Lapas Narkotika Langkat

Dalam pengecekan kali ini, Kepala Lapas menyampaikan beberapa evaluasi dan rekomendasi, termasuk menjaga penerangan di area branggang, upaya meningkatkan kebersihan, serta penempatan petugas secara konsisten di pos atas untuk memperkuat pengawasan.

Dengan adanya pengecekan berkala seperti ini, Lapas Kelas IIA Pekanbaru berharap dapat menjaga kondisi Lapas yang aman dan tertib serta memberikan kenyamanan baik bagi petugas maupun warga binaan. – (DIAN)

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *